ibis Paint X Aplikasi Untuk Menggambar Digital
"Ibis Paint x menyediakan 2500 lebih materials, 800 fonts, 335 brushes, 64 filters, 46 screentones, 27 blending mode, recording drawing processes."
3 min read
Ibis Paint X - Apakah sobat memiliki hoby melukis atau menggambar? ingin dapat terus menjalankan hoby tanpa harus terbatas oleh alat dan tempat? Menggambar dengan memanfaatkan aplikasi yang dapat kita instal di hp adalah solusinya,
Yes, kali ini catatandroid akan mengulas salah satu aplikasi khusus menggambar atau melukis pada perangkat smartphone atau gadget berbasis system operasi Android.
Kenapa harus menggambar Digital?
Seperti kita ketahui di zaman serba modern ini kita di tuntut untuk lebih update dan melek teknologi, salah satu sektor kreatifitas yang harus sangat update teknologi adalah seni lukis.
Seni lukis di zamannow sudah banyak berevolusi menjadi seni digital, tidak menghilangkan seni tradisional dengan kanvas dan cat atau pewarna lain, seni digital saat ini lebih popular dan banyak dicari karena semakin maraknya industri digital yang membutuhkan.
Seni digital disini sangat luas sebarannya, mulai dari icon & logo,lukis foto digital, foto to cartoon, photo to vector vexel, karakter digital, design produk, design web, dsb.
Apa itu Ibis Paint X?
ibis Paint X adalah aplikasi android populer garmbar serbaguna, sampai artikel ini ditulis telah didownload lebih dari 60 juta kali dengan update versi 6.4.1.
Ibis Paint x menyediakan lebih dari 2500 materials, 800 fonts, 335 brushes, 64 filters, 46 screentones, 27 blending mode, recording drawing processes, stroke stabilization feature, beragam fitur penggaris atau alat bantu ukur dan clipping mask features.
Konsep ibis Paint X
- Sangat fungsional dan fitur profesional bahkan melebihi software gambar desktop.
- Pengalaman gambar yang halus dan nyaman berkat dukungan teknologi OpenGL.
- Merekam proses Menggambar Anda sebagai video.
- SNS fitur di mana Anda dapat mempelajari teknik-teknik menggambar dari pengguna lain.
Fitur ibis Paint X
ibis Paint X memiliki fungsi tinggi sebagai aplikasi menggambar bersama dengan fitur berbagi proses gambar dengan pengguna lain.
- Menggambar halus hingga 60 fps.
- 335 jenis kuas termasuk dip pena, ujung pena, pena digital, kuas kecil, kuas besar, pensil, kuas minyak, kuas arang, krayon dll.
- Parameter seperti ketebalan awal-akhir dari sikat, opacity mulai-akhir, dan sudut awal-akhir.
- Slider cepat penyesuaian ketebalan kuas dan opacity.
- Real time preview kuas.
- Material Utama
- Font Utama
- Tone Curve filter
- Gradasi warna pallet filter
- Filter awan
- Penyortiran karya di Galeri Saya
- Tidak ada iklan di layar kecuali Online Gallery
Thanks For Information