Sosial Media
0
News
    Home Game Mobile Legends

    Cara Mengganti Percakapan Quick Chat di Mobile Legends

    "fitur mengatur atau mengubah kata-kata di quick battleground chat mobile legends attack the lord, defend the higher zone dsb, bisa kita ubah sbb"

    2 min read

    Cara mengatur auto quick chat di game mobile legends, permainan moba mobile legends sangat membutuhkan kekompakan tim dan managemen waktu yang strategis.

    Apa jadinya kalau tiap ingin berkomunikasi tunggu, okay, sorry, gg, dan lainnya harus mengetiknya terlebih dahulu, tentu akan lebih efisien jika hanya tinggal tap dan pilih kata-kata battleground chat tersebut.

    Cara Mengganti Kata² Quick Battleground Chat di Mobile Legends
    Dan fitur mengatur atau mengubah kata-kata di quick battleground chat mobile legends memang di sediakan oleh pihak moonton, sobat pasti hapal betul contoh "attack the lord", "defend the higher zone" dsb, nah kata-kata battleground chat tsb bisa kita ubah melalui cara di bawah ini.

    Cara memilih dan mengganti kata-kata quick chat

    Cara Mengganti Kata² Quick Battleground Chat di Mobile Legends
    1. Pada loby mobile legends pilih menu prep (persiapan) pada pojok kiri bawah
    2. Kemudian pilih baris menu chat pada tab menu kiri
    3. Selanjutnya sobat tinggal memilih untuk merubah quick chat battlegroundnya
    4. Pilih tombol replace (ganti)
    5. Pilih kembali tab quick chat berdasarkan kategori Defend(bertahan), Attack(menyerang), dan communicate(komunikasi)
    6. Jika telah selesai memilih silahkan keluar dari halaman tersebut

    Quick Chat Yang Wajib dan Sering di Pakai

    • Hati-hati penyergapan
    • Lawan menghilang dari Lane!
    • Butuh bantuan!
    • Waspada dengan pencurian Turret
    • Tahan, Kita akan menang!
    • Ikuti saya!
    • Lindungi Turret
    • Hati-hati terhadap penyergapan
    • Berkumpul untuk Gank
    • Bersihkan Lane
    • Saya ambil Buff
    • Tunggu saya
    • Mainnya hebat
    • Mana rendah mundur
    • Maaf / Terimakasih / Oke / Tunggu
    • Saya akan mengambil Buff Oranye / Buff Ungu
    Pilihan variasi chat cepat tiap masing-masing kategori sangat beragam, sobat bisa pilih yang mana yang sekiranya sering dipakai dalam pertarungan di lane mobile legends.

    CatatanDroid sendiri saat ini sedang menggunakan quick chat [all]GG (mengucapkan GG ke semua tim kawan maupun lawan), Attack the lord, Destroy turret first, Wait, Skills in cooldown, Okay, dan Sorry.

    Bagaimana sobat tips singkat mobile legends cara mengganti quick chat battleground mobile legends, silahkan ganti dan pilih yang paling berguna dan sering di gunakan dalam berkomunikasi selama di lane ya. Terima kasih! CatatanDroid
    Komentar

    Kami mungkin memperoleh komisi ketika Anda mengklik tautan ecommerce dan membeli barang.
    Info lebih lanjut.

    Additional JS